Sadio Mané – Liverpool saat ini tengah kembali ke era kejayaan mereka dengan trofi Liga Primer Inggris pertama selama 30 tahun terakhir yang sudah ada di depan mata. Namun, gelar tersebut terancam sirna akibat pandemi virus Corona yang tengah melanda dunia. Menanggapi hal ini, Sadio Mané mengaku ikhlas jika Liverpool tak jadi juara.
Terancam Batal Juara
Situs BandarQQ – Pandemi virus Corona yang tengah melanda dunia membuat sejumlah pertandingan olahraga, termasuk kompetisi sepakbola dihentikan. Tak terkecuali gelaran Liga Inggris. Liga Inggris kini memang masih menunda kompetisi selama waktu yang belum pasti. Namun, belakangan terus muncul wacana jika EPL nantinya akan dihentikan total.
Sebagai pemimpin klasemen sementara, Liverpool mungkin menjadi pihak yang paling dirugikan apabila skenario tersebut benar-benar terjadi. Jika liga benar-benar dihentikan total, maka kemungkinan besar tak akan ada juara dan klub yang terdegradasi. Artinya, Liverpool akan gagal merengkuh trofi dan tiga klub yang ada di posisi terbawah klasemen akan aman dari jurang degradasi.
Kesempatan musim ini kemungkinan tak akan bisa diulang Liverpool lagi. Gelar yang kini sudah di depan mata akan menjadi gelar EPL pertama Liverpool dalam 30 tahun terakhir. Liverpool saat ini sudah memimpin 25 poin dari peringkat ke-2, Manchester City. Mereka juga hanya butuh dua kemenangan untuk kembali menambah trofi EPL di lemari mereka.
Situasi Terkait Virus Corona Lebih Menyukitkan
Kumpulan bandarqq – Kemungkinan gagalnya Liverpool menjadi juara Premier League musim ini mungkin akan membuat kecewa para pendukung serta pemain mereka. Sadio Mané mungkin menjadi salah satu pemain yang kecewa. Namun, ia mengaku mau menerima keputusan apapun yang akan dibuat terkait wabah virus Corona ini, meski ia nantinya harus kehilangan trofi EPL.
“Tentu, saya ingin memenangkan pertandingan dan memenangkan trofi. Itu adalah dua hal yang sangat saya sukai. Kata pemain berkebangsaan Senegal tersebut. Tapi dalam situasi seperti ini, apapun bisa terjadi. Ini mungkin berat bagi Liverpool. Tapi ini pasti lebih berat bagi jutaan orang di seluruh dunia.”
“Beberapa orang harus kehilangan anggota keluarga mereka akibat virus ini. Dan itu adalah situasi yang lebih menyulitkan. Bagi saya, ini adalah impian saya untuk memenangkan kompetisi tersebut di musim ini. Tapi jika tidak terjadi, saya akan menerima sepenuh hati. Saya harap kami dapat menjuarai kompetisi ini di musim depan.”
Presiden UEFA Dukung Liverpool Juara
Berita Skor Bola – Sementara itu, presiden UEFA, Aleksander Čeferin juga mendukung Liverpool untuk menjuarai kompetisi Liga Inggris musim 2019/2020. Ia berpendapat tak ada alasan bagi Liverpool untuk tidak juara. Bahkan, meski kompetisi harus dihentikan, The Reds tetap bisa menjadi juara, asalkan pemenangnya ditentukan dengan klasemen saat ini.
“Saya rasa, tidak ada alasan bagi Liverpool untuk tidak meraih gelar juara di musim ini.” Kata Čeferin. “Jika kejuaraan berlanjut, mereka hampir pasti memenangkannya. Secara teori, saya tidak bisa menjamin hal itu bakal terjadi. Tapi saya yakin itu akan terjadi karena mereka sudah sangat dekat untuk itu.”
“Bagaimanapun, jika kompetisi tidak berlanjut, maka seharusnya ada cara lain untuk menentukan hasil akhir. Harus ada cara untuk memutuskan siapa pemenang musim ini. Dan sekali lagi, Liverpool berpeluang untuk memenangkan liga dengan cara itu. Lagi-lagi, saya tidak melihat ada tim lain yang layak juara selain Liverpool.”
“Para pendukung mereka jelas akan merasa kecewa jika pertandingan terakhir dilangsungkan di stadion yang kosong, atau juara hanya ditentukan dari tabel klasemen. Saya memahami hal itu. Tapi, saya tetap percaya bahwa Liverpool akan memenangkan gelar juara, apapun yang terjadi.”